Archives for 2024

Jun
19

Kegiatan Roadshow Rektor yang diselenggarakan pada Jumat, 07 Juni 2024 di aula lt.4 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pancasila

Holla FEB UP 👋🏻👋🏻 Kegiatan Roadshow Rektor yang diselenggarakan pada Jumat, 07 Juni 2024 di aula lt.4 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pancasila berlangsung sukses. Turut hadir pada acara tersebut Rektor Universitas Pancasila Prof. Dr. Ir. Marsudi Wahyu Kisworo, IPU. dan Wakil Rektor Bidang Administrasi Umum dan Keuangan Ir. Handrito Hardjono, MM., MPA., MSM. dan […]

DETAIL
Jun
19

Selamat & Sukses kepada Tim Program Kompetisi Kampus Merdeka (PKKM) Program Studi S1 Manjemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis yang telah mendapatkan “Hibah PKKM 2024“

Holla FEB UP 👋🏻👋🏻 Selamat & Sukses kepada Tim Program Kompetisi Kampus Merdeka (PKKM) Program Studi S1 Manjemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis yang telah mendapatkan “Hibah PKKM 2024“ Semoga hibah tersebut menjadi langkah awal menuju pencapaian tujuan yang lebih besar. Selalu ikuti pemberitaan dari media sosial FEB UP.Salam Pancasila ✋🏻

DETAIL
Jun
19

Mahasiswi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pancasila Menjuarai Kejuaraan Nasional Taekwondo – Pangkostrad Cup 2024 pada tanggal 9 – 12 Mei 2024 di GOR Ciracas, Jakarta Timur

Holla FEB UP 👋🏻👋🏻 Mahasiswi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pancasila Menjuarai Kejuaraan Nasional Taekwondo – Pangkostrad Cup 2024 pada tanggal 9 – 12 Mei 2024 di GOR Ciracas, Jakarta Timur. adapun nama mahasiswa yang juara ; Juara 1 : HERLINA FEBRIANTIJuara 2 : ARDYA PRAMESTY Selamat kepada pemenang Mahasiswi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas […]

DETAIL
Jun
19

SELAMAT KEPADA PEMENANG HIBAH BIMA – DOSEN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS PANCASILA

Holla FEB UP 👋🏻👋🏻 Alhamdulillah penerima hibah Bima tahun ini mengalami peningkatan. Terima kasih kepada seluruh Bapak/Ibu Dosen Pengusul. Dan sekali lagi, selamat kepada pemenang hibah Bima 🥰 Kami sampaikan penerima hibah Bima di lingkungan FEB UP. Penerima hibah Bima PkM:1. Dr. Harimurti Wulandjani, S.E., M.M2. Dr. Lailah Fujianti, S.E., M.Si., Ak. CA.3. Dr. Laili […]

DETAIL
Jun
19

Kegiatan International Academic Visit & International Poster Competition “A Journey of cross-border academic enrichment & giving back for societal impact” Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pancasila dan Universiti Teknologi Mara (UiTM), Malaysia pada 26 Mei 2024

Kegiatan International Academic Visit & International Poster Competition “A Journey of cross-border academic enrichment & giving back for societal impact” Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pancasila dan Universiti Teknologi Mara (UiTM), Malaysia pada 26 Mei 2024 di Aula FEB UP lt.4 Sukses diselenggarakan. Turut hadir Dekan FEB UP Dr. Harnovinsah, S.E., Ak., M.Si., CA., Cert.IPSAS. […]

DETAIL
Jun
19

Kegiatan International Community Service Sekolah Pascasarjana Universitas Pancasila and Universiti Teknologi Mara, Cash Planning Training for MSMEs in Setu Babakan, pada Sabtu 25 Mei 2024

Holla FEB UP 👋🏻👋🏻 Kegiatan International Community Service Sekolah Pascasarjana Universitas Pancasila and Universiti Teknologi Mara, Cash Planning Training for MSMEs in Setu Babakan, pada Sabtu 25 Mei 2024 Sukses diselenggarakan. Turut hadir Dekan FEB UP Dr. Harnovinsah, SE., Ak., M.Si., CA., CIPSAS., CMA., CSRS., CSRA., PIA. serta dosen UiTM Mas, MADAM NURUL SALIZAWATEE BINTI […]

DETAIL
May
13

Selamat Bertanding Delegasi Universitas Pancasila dalam ajang National University Debating Championship (NUDC) 2024

Hallo FEB UP 👋🏻👋🏻Selamat Bertanding Delegasi Universitas Pancasila dalam ajang National University Debating Championship (NUDC) 2024, Wilayah 2 (Jakarta, Banten, Jawa Barat) yang diselenggarakan pada tanggal 3-7 Mei 2024 secara daring oleh Pusat Prestasi Nasional, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.Semoga meraih prestasi yang gemilang 💫Selalu ikuti pemberitaan dari media sosial FEB UP.Salam Pancasila ✋

DETAIL
May
13

SELAMAT DAN SUKSES REKTOR UNIVERSITAS PANCASILA PERIODE 2024-2028 Prof. Dr. Ir. Marsudi Wahyu Kisworo, IPU.

Hallo FEB UP 👋🏻👋🏻Kami Seluruh Pimpinan, Sivitas dan Keluarga Besar Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pancasila mengucapkan Selamat dan Sukses atas Terpilihnya Rektor Universitas Pancasila Periode 2024-2028 Prof. Dr. Ir. Marsudi Wahyu Kisworo, IPU.Selalu ikuti pemberitaan dari media sosial FEB UP.Salam Pancasila ✋

DETAIL
May
13

Selamat 6 Kelompok Mahasiswa FEB UP Lolos Pendanaan Program Pembinaan Mahasiswa Wirausaha (P2MW) Th. 2024 Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan, Ditjen Diktiristek.

Hallo FEB UP 👋🏻👋🏻Selamat kepada 6 Kelompok Mahasiswa FEB UP yang telah Lolos Pendanaan Program Pembinaan Mahasiswa Wirausaha (P2MW) Th. 2024 Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan, Ditjen Diktiristek.Selalu ikuti pemberitaan dari media sosial FEB UP.Salam Pancasila ✋

DETAIL
May
13

FEB UP MENDUKUNG Ekspedisi Sapa Papua #5

Hallo FEB UP 👋🏻👋🏻Ekspedisi Sapa Papua #5FEB UP turut mendukung atas kepedulian dan partisipasi salah satu mahasiswi FEB UP yaitu Ericka Agnesia Liandri (1223210025), yang tergabung bersama organisasi sosial dan pemberdayaan masyarakat “Arah Pemuda Indonesia” dalam Ekspedisi Sapa Papua #5 yang akan dilaksanakan pada tanggal 6 – 12 Mei 2024 di Kampung Friwen, Waigeo Selatan, Raja Ampat, Papua […]

DETAIL
en_USEnglish