Fakultas Ekonomi dan Bisnis

S1 Creative Marketing

S1 Creative Marketing. Strategi marketing yang inovatif sangat dibutuhkan seiring dengan perkembangan teknologi dalam aktivitas bisnis, sehingga kemampuan dalam mendayagunakan teknologi di bidang pemasaran menjadi sangat penting. Program ini merupakan bagian dari Program Studi S1 Manajemen yang memiliki akreditasi Unggul, dirancang untuk menyiapkan lulusan yang mampu memanfaatkan keunggulan teknologi pada kegiatan pemasaran bisnis, menyusun perencanaan promosi melalui channel digital, serta mampu mengoptimasi engagement pelanggan melalui konten media sosial. 

Lulusan program ini memiliki kesempatan karir dalam bidang manajemen pemasaran kreatif meliputi advertising and promotion, strategic brand planner, konsultan pemasaran dan konten kreatif, serta peneliti dalam bidang pemasaran dan penjualan.

Pengajar :

Dr. WASI WIDAYADI, S.T., MBA (Manajer Program)

Dr. SUPRIADI THALIB, S.E., M.M

Dr. HARIMURTI WULANDJANI, S.E., M.M

NURUL HILMIYAH, SE., MEc., Ph.D

BINTANG ANDHYKA, S.E, M.M

SETIARINI, S.E, M.SI

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
id_IDBahasa Indonesia